Diskominfo selenggarakan Sosialisasi PPID Kabupaten Klaten di Kecamatan Kemalang

KEMALANG- Sekretaris Camat Klaten Derajat Setiaji, SE. MM mengatakan bahwa PPID ini berkaitan KIP atau Keterbukaan Informasi Publik guna mempermudah pelayanan masyarakat shingga ada perubahan paradigma . Oleh karena itu dengan diselenggarakan PPID ini diharapkan betul-betul ada tindaklanjut dalam KIP pada masyarakat. Joko Prihono menambahkan bahwa sangatlah penting PPID ditindaklanjuti agar bisa mempermudah pelayanan masyarakat dengan melalui media sosial bagi masyarakat yang mengalami medan jalan yang susah. Informasi bisa di kategorikan 3 yaitu informasi berkal, informasi setiap saat, dan informasi serta merta, imbuhnya''.

Diskominfo selenggarakan Sosialisasi PPID Kabupaten Klaten di Kecamatan Kemalang

Derajat Setiaji, SE, MM selaku Pejabat Pengelola Informasi & Dokumentasi, Joko Prihono, S.Sos, MSi selaku Ketua Tim PPID Kabupaten Klaten

What's Your Reaction?

like
0
dislike
0
love
0
funny
0
angry
0
sad
0
wow
0